Pria tanpa identitas tertabrak Kereta Api Siliwangi Sukabumi-Cianjur di petak jalan antara stasiun Cibeber dan Cianjur pada Kamis (07/07/2022) pukul 12.55 WIB.
Pemerintah menyambut baik dengan kembalinya beroperasi KA Pangrango rute Bogor – Sukabumi, karena PT Kereta Api Indonesia (KAI) memastikan akan dijalankan pada tanggal 10 April 2022 atau pada pekan ini. Uji coba telah dilakukan beberapa kali. Baca juga: Uji Coba Kedua Kali, Rangkaian KLB Kembali Terkendala Peron Evaluasi pun dilakukan secara bertahap hingga akhirnya dapat digunakan […]
Cianjur (ANTARA) - PT Kereta Api Indonesia Daop 2 Jawa Barat segera mengaktifkan kembali jalur kereta jurusan Sukabumi-Cianjur-Cipatat pada 17 September, setelah dilakukan uji coba perjalanan dari Stasiun Cianjur hingga Stasiun Cipatat menggunakan lima rangkaian kereta api luar biasa (KLB).
TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat ( Kementerian PUPR) mengungkapkan bahwa Jalan Tol Bogor - Ciawi - Sukabumi (Bocimi) dapat dilanjutkan ke Ciranjang, Kabupaten Cianjur, dan Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. "Saat ini kami menyelesaikan Jalan Tol Bocimi Seksi 2 Cigombong - Cibadak, kemudian
Stasiun Cianjur (CJ) merupakan stasiun kereta api yang terletak di Jl. Yulius Usman, Sayang, Cianjur, Cianjur yang berada di pusat Kabupaten Cianjur. Stasiun yang terletak pada ketinggian +438,756 m ini berada di Daerah Operasi II Bandung. Stasiun Cianjur berada di km 95+775 dan menjadi stasiun dengan kepadatan penumpang terbanyak di Jalur Cianjur - Padalarang. Stasiun Cianjur dibangun oleh
y2j2V.
jadwal kereta sukabumi cianjur 2022